RPP dan Silabus SD Kelas 3 KTSP Semester I dan II
RPP dan Silabus SD Kelas 3 KTSP Semester I dan II - Pada siang hari yang cerah ini, Membumikan Pendidikan masih akan share tentang RPP dan Silabus SD yakni RPP dan Silabus SD Kelas 3 Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan atau KTSP Semester 1 dan 2. Setelah pada postingan sebelumnya membumikan pendidikan share RPP dan Silabus SD KTSP kelas 1 [disini] dan kelas 2 [disini]. Akhirnya, pada kesempatan yang berbahagia kali ini Membumikan Pendidikan bisa share juga RPP dan Silabus SD Kelas 3 KTSP Semester 1 dan 2-nya.
Baca juga:
- RPP dan Silabus SD Kelas 1-6 Kurikulum 2013
- RPP dan Silabus SD Kelas 3 Kurikulum 2013
Dalam share RPP dan Silabus SD KTSP ini, membumikan pendidikan sediakan file yang berbentuk Word. Membumikan pendidikan juga sediakan SK-KD berikut pemetaannya yang bisa sahabat-sahabat unduh. Untuk Prota dan Promes serta KKM-nya membumikan pendidikan share pada postingan ini: Program Tahunan dan Program Semester SD Kelas 3 KTSP
Langsung saja, sahabat-sahabat bisa langsung mendownload RPP dan Silabus-nya di bawah ini. Untuk cara download file-nya bisa baca [Cara Download File]
RPP dan Silabus SD KTSP
RPP dan Silabus SD Kelas 3 Semester I dan II
Mata Pelajaran PAI
Mata Pelajaran PJOK
Mata Pelajaran SBK
- SK-KD PJOK SD Kelas 3 [Download]
- Pemetaan SK-KD PJOK Kelas 3 [Download]
- Silabus PJOK SD Kelas 3 [Download]
- RPP PJOK SD Kelas 3 [Download]
Mata Pelajaran SBK
Mata Pelajaran B. Inggris
Mata Pelajaran Tematik
Mudah mudahan dengan adanya RPP dan Silabus SD Kelas 3 KTSP Semester 1 dan 2 ini sahabat-sahabat semua bisa terbantu dalam menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran di sekolah masing-masing tentunya dengan adanya pengembangan-pengembangan yang diperlukan dalam menyusunnya kembali sesuai dengan karakter peserta didik dan sarana serta prasarana yang tersedia. Terakhir, mohon maaf jika ada salah tolong tulis saja di komentar nanti kami akan perbaiki semampu kami. Terima kasih buat semuanya, selamat mendownload dan semoga bisa bermanfaat.
Ijin sedot gan ...!
BalasHapusMonggo, jangan dihabisin mas. :)
Hapusmakasih gan pencerahannya
BalasHapusSama-sama bu Athiq, semoga dapat membantu dan bisa bermanfaat rppnya.
Hapusterimaksh, sangat bermanfaat
BalasHapusOk sama-sama Pak Rian. Semoga bisa membantu RPP dan Silabusnya.
HapusMinta passwordnya dong bu
BalasHapusPassword apa Pak?
HapusFile yg bentuk pdf minta password bu pas mau di buka
BalasHapusKami cek silabus dan rpp di atas bentuknya word semua Pak. Gak ada yang bentuk PDF.
HapusMakasih jeng, ijin mo minta juga dong!!!
BalasHapusMakasih jeng ilmunya di bagi-bagi, ijin nyedot juga ya jeng z?
BalasHapusmas untuk materi ipa gak ada ya?
BalasHapusKalau di atas gk ada berarti kosong Bu Sherly. Coba browsing2 di google Bu.
Hapussiang gmn downloadnya ya,, tolong bantu donkk
BalasHapusCara download bisa lihat di http://www.membumikanpendidikan.com/p/cara-download.html
Hapuskok yang kelas 1-3 untuk mapel bahasa Indonesianya nggak ada mas?
BalasHapusDalam struktur kurikulum SD, pembelajaran pada Kelas I s.d. III dilaksanakan melalui pendekatan tematik, sedangkan pada Kelas IV s.d. VI dilaksanakan melalui pendekatan mata pelajaran. Atau coba Bu Yuniar browsing2 barangkali ada yg menyediakan Bu untuk kelas 1-3.
Hapusgak ada silabus matematika kelas 3 SD KTSP
BalasHapusterima kasih
BalasHapusnah, ini nih blog kaya gini patut dicontoh ga ribet downloadnya.. lanjutkan mas/mba :)
BalasHapusizin ngbacklink mas..
BalasHapusuntuk info pendidikan bisa kunjungi juga gurukuupdate.blogspot.com
monggo mba Sindi.
HapusMakasih ya mas :)
BalasHapus