Buku Kurikulum 2013 SMA Pegangan Guru dan Siswa (Update 2021)
Buku Kurikulum 2013 SMA Pegangan Guru dan Siswa - Pada kesempatan kali ini saya akan share tentang buku kurikulum 2013 yang bisa sahabat-sahabat download pada jenjang SMA. Bahwa implementasi kurikulum dilengkapi dengan buku siswa dan pedoman guru yang disediakan oleh Pemerintah. Strategi ini memberikan jaminan terhadap kualitas isi/bahan ajar dan penyajian buku serta bahan bagi pelatihan guru dalam keterampilan melakukan pembelajaran dan penilaian pada proses serta hasil belajar peserta didik.
Ketersediaan buku kurikulum 2013 ini adalah untuk meringankan beban orangtua karena orangtua tidak perlu membeli buku baru. Dalam rangka implementasi kurikulum ini telah disusun buku:
- Buku Siswa (substansi pembelajaran untuk mencapai kompetensi dasar)
- Buku Panduan Guru (panduan pelaksanaan proses pembelajaran dan panduan pengukuran dan penilaian hasil belajar, silabus)
- Dokumen Kurikulum (struktur kurikulum, standar kompetensi lulusan, kompetensi inti, kompetensi dasar, dan pedoman)
Dikarenakan adanya pembaruan dari google perihal keamanan google drive dan banyaknya e-mail yang masuk ke Admin soal meminta akses, Kami Membumikan Pendidikan telah mengupdate link untuk unduh dokumen Buku Kurtilas SMA untuk Guru dan Siswa. Membumikan Pendidikan juga sudah cek linknya dan semuanya berhasil. Update tanggal 29 Oktober 2021.
Di bawah ini buku kurikulum 2013 untuk SMA, baik untuk siswa maupun guru yang bisa sahabat-sahabat download.
Download Buku Kurikulum 2013 SMA
Berikut link file buku Kurtilas SMA untuk Guru dan Siswa yang sudah Membumikan Pendidikan perbaharui tanggal 29 Oktober 2021. Ada beberapa tambahan Buku Kurtilas (Draft) untuk pegangan Guru Edisi Revisi 2016.
Buku Kurikulum 2013 SMA Kelas X:
- Pendidikan Kewarganegaraan (PKn); Guru [Download]/[Download Revisi] - Siswa [Download]
- Bahasa Indonesia; Guru [Download]/[Download Revisi] - Siswa [Download]
- Bahasa Inggris; Guru [Download]/[Download Revisi] - Siswa [Download]
- Matematika; Guru [Download]/[Download Revisi] - Siswa [Download]
- Sejarah Indonesia; Guru [Download]/[Download Revisi] - Siswa [Download]
- Penjasorkes; Guru [Download]/[Download Revisi] - Siswa [Download]
- Prakarya; Guru [Download] - Siswa [Download]
- Seni Budaya; Guru [Download] - Siswa [Download]
- Pendidikan Agama Islam; Guru [Download] - Siswa [Download]
Buku Kurikulum 2013 SMA Kelas XI:
- Pendidikan Kewarganegaraan (PKn); Guru [Download] - Siswa [Download]
- Bahasa Indonesia; Guru [Download] - Siswa [Download]
- Bahasa Inggris; Guru [Download] - Siswa [Download]
- Matematika; Guru [Download] - Siswa [Download]
- Sejarah Indonesia; Guru [Download] - Siswa [Download]
- Penjasorkes; Guru [Download] - Siswa [Download]
- Prakarya; Guru [Download] - Siswa [Download]
- Seni Budaya; Guru [Download] - Siswa [Download]
- Pendidikan Agama Islam; Guru [Download] - Siswa [Download]
Semoga bermanfaat.
terima kasih brader...... semoga jadi amal soleh yang berpahala... amin..
BalasHapusamien... mksh doanya.
Hapusingin buku sosiologi nih bu :)
BalasHapusBuku guru dan siswa untuk SBK kelas XII ada, Bu? Terima kasih. :)
BalasHapusuntuk kelas xii saya tidak punya pak petit.
Hapusterima kasih banyak, semoga blog nya tetap eksis
BalasHapussama-sama bang rizal. terima kasih juga doanya...
HapusAda yang semester 2?
BalasHapusdalam buku kurtilas, satu buku sudah mencakup semester 1 dan 2 bu Cristine.
HapusTerima Kasih banyak atas postingan; buku nya sangat membantu
BalasHapusIa sama-sama pak.
HapusBuku kimia untuk kelas 10 ada nggak, Bu? Terima kasih
BalasHapusKalau di atas tidak ada berarti saya belum punya Pak Ahmad. Coba langsung ke situs resminya saja pak dicari di http://bse.kemdikbud.go.id/buku/kurikulum2013
HapusBuku PPKn kelas 10 semerter 2 ga ada ya, Bu? makasi^^
BalasHapusTrimakasih atas segala doc.shared nya ibu, Salam dari admin pedalaman di Papua Barat.
BalasHapussama-sama pak manan, salam balik pak untuk siswa-siswa di Papua Barat dan tetap semangat!
Hapusbuku pkn semester 2 ada nggak bu?
BalasHapusterima kasih
BalasHapusSemoga berkah pak ilmunya menjadi amal jariyah utk mu
BalasHapusbuku penjasorkes kelas XI semester 2 ada nggak ibu? terima kasih
BalasHapus